Warnai rambut lagi dengan Schwarzkopf Freshlight Sweet Apricot

schwarzkopf sweet apricot 01Karna waktu bulan lalu aku warnai pakai Schwarzkopf Freshlight Passion Blond dan nggak terlalu keliatan di rambutku, jadi aku warnai lagi. Kira-kira warnanya seperti boneka yang di box ini.

Hasil warna tergantung dari warna rambut kita sebelumnya.

schwarzkopf sweet apricot 02

Isi di dalam 1 box ada beberapa jenis seperti foto dibawah ini.
schwarzkopf sweet apricot 03
1. Pewarna
2. Pewarna (No. 1 dan 2 dicampur, kocok)
3. Krim perawatan rambut setelah diwarnai (pakai seperti conditioner setelah bilas rambut yang sudah diwarnai)
4. Sisir yang ujungnya berlubang (untuk menggantikan tutup botol no. 2, sisirkan ke semua bagian rambut sampai rata)
5. Sarung tangan
6. Kertas panduan

Nah ini hasil perubahan warna dari rambutku sebelum diwarnai sampai warna yang sekarang.
schwarzkopf sweet apricot 04
Akhirnya warnanya keliatan juga di rambutku!

10 thoughts on “Warnai rambut lagi dengan Schwarzkopf Freshlight Sweet Apricot

  1. fannia January 5, 2014 / 9:22 pm

    wah bagus juga ya warnanya, itu tahan berapa lamu di kamu ?

    • F Vian (MySuperLounge) January 8, 2014 / 1:22 pm

      2 bulan di aku masih ada warnanya, tapi mulai pudar di bagian kepala dan warnanya nggak sejelas sebulan pertama

  2. lily July 19, 2013 / 1:18 pm

    warna ini gorgeous!!!!!!!!

  3. villita July 19, 2013 / 10:23 am

    hai salam kenal yach..warnanya lebih merah hasilnya yah dibanding yang di dus schwarzkopf nya.. -__-” pengen nyoba tapi ga berani takut diomelin dosen trus jadi pusat perhatian gitu deh, malu sendiri..secara aku jurusan hukum hohohohoho…funky abessss kalo warnain begini hahahhaa….

  4. Ren July 18, 2013 / 11:55 am

    Wuihhhhhhh apricot merah amat yak
    Bagus sih warnanya

  5. catie July 17, 2013 / 4:31 pm

    Rambut loe bagus warnanya gtu

  6. Helen July 16, 2013 / 9:47 pm

    gue jadi pengen warnanya..keren banget F..tapi ngantor gini ngejreng deh gue warnanya

  7. chocoberry July 16, 2013 / 12:14 am

    sweet apricot bagus jg y warnanya

  8. CL July 15, 2013 / 10:08 pm

    bagus deh kak warnanya

  9. oktavia July 15, 2013 / 7:31 pm

    wuih jadi merah2 gitu yak… kerennnnnn

Apa komentarmu?

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s